Sekarang ini banyak orang memilih untuk mendekorasi rumahnya secara minimalis, karena secara tata penyimpanan terlihat lebih rapi, simple dan elegan. Terlebih untuk generasi milenial yang baru mempunyai rumah yang banyak terinspirasi dari design rumah minimalis yang tersebar di internet. Sekarang ini media sosial menjadi konsumsi masyarakat dunia, dimana informasi bisa didapatkan secara mudah dan cepat. …